Ardhosting | faster, reliable webhosting

Adsense pada blog berbahasa Indonesia

Google Adsense

Google Adsense / GA adalah salah satu program iklan, dimana kita sebagai penerbit iklan akan mendapatkan bayaran atas ditampilkan dan di kliknya salah satu iklan dari pemasang iklan. Tapi ada syarat dan ketentuan nya agar iklan yang ditampikan dan yang di klik akan dibayar oleh Uncle Google.
Tapi disini saya cuma akan menjelaskan bagaimana memasang google Adsense pada blog yang berbahasa indonesia. Yang saya yakin tidak akan melanggar TOS dari om google.
Saya saya sudah coba pada blog saya , silahkan sobat lihat dulu pada blog saya sudah tepasang adsense yang Alhamdulillah aman.
Adsense pada blog  berbahasa Indonesia, bisa dilakukan dengan  cara :
  1. Login atau masuk ke account Google Adsense sobat dan buat unit iklan baru sesuai dengan format dan ukuran yang di inginkan.
  2. Buka website Google Friend Connect tanpa logout dari acoount Google Adsense anda tadi.
  3. Isikan nama website, URL website dan juga bahasa website ( isi sesuai dengan bahasa yang di gunakan blog anda yaitu bahasa indonesia ) dan klik Continue.
  4. Jika website yang anda tambahkan tadi berhasil pastinya akan muncul menu adsense di sidebar kiri dari halaman tersebut. klik saja menu adsense tersebut. Dan dari blog baru yang anda tambahkan tadi akan muncul Associate Account Adsense.
  5. Setelah di asosiasi, dibawahnya akan muncul Configurate Adsense Unit. Plih iklan yang berada di box maka Adsense yang telah anda buat sebelumnya akan muncul dengan nama ukuran dari jenis iklan yang telah dibuat tadi.
  6. Setelah memilih iklan Google Adsense, klik Generate Code, maka akan muncul script Google Adsense dengan PUB anda yang sudah di modifikasi resmi oleh Google sendiri. Cara aman bukan ?
  7. Selanjutnya mungkin tidak perlu saya jelaskan lebih detail lagi, anda tinggal copy paste script Google Adsense dari Google Friend Connect tadi dan jreng-jreng, maka akan muncullah Adsense Google di blog berbahasa indonesia anda.
Oke Selamat mencoba,

Related Posts by Categories



Widget by Hoctro | Jack Book

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blog Teman

Followers

Berbagi Info Copyright © 2009 Not Magazine 4 Column is Designed by Ipietoon Sponsored by Dezigntuts

Back to TOP